Selasa, 03 Agustus 2010

Heckler ada karena Pesulap juga

kadang heckler itu menadi momok yg menakutkan bagi kita selaku pesulap, tpi kita ga bisa menyalahkan heckler knapa harus ada didunia ini, pasti kita ingin nonjokin tu heckler :banghead: hehehehhee
tapi sebenarnya HECKLER ADA KARENA PESULAP JUGA

sebagai pesulap kita harus bisa menjadi performer yg baik,
hakler itu ada bukan karena orangnya rese, tapi heckler ada karena si pesulap itu sendiri, karena performernya kurang baik atau kurang memukau, bisa dalam berbagai hal, cara memainkan triknya monoton, memainkan trik dengan cara biasa, kurang berkharisma, kurangnya miss derection, cara berkomunikasi kita kurang baik, atau hanya kurang PD.
orang pasti terpancing untuk menghakler permainan kita, nah disinilah kreativitas, dan kepintaran pesulap diuji, karena itu kita harus banyak belajar, bukan hanya belajar trik, tapi belajar perform, bagaimana membawaka suatu trik dengan menarik, dan berbeda dengan biasanya biarpun prinsipnya triknya sama......

beberapa hal yg harus diperhatikan untuk menghidari munculnya heckler
1. pelajari trik sebelum memainkan didepan umum: jangan sampai tergoda karena punya trik baru, padahal blom 100% menguasainya, pelajari, latihan sampai benar2 menguasainya

2. mainkan trik dengan gaya anda: jangan mainkan trik, sama dengan apa yg sudah pernah dimainkan, cari cerita, rutin trik tsbt yg baru dan menarik, kreasi sendiri

3. belajar komunikasi dengan baik: komunikasi harus baik karena akan berpengaruh besar saat perform, klo komunikasi terbata-bata, orang bisa terpancing untuk menghackler

4. pergunakan gimic sebaik2nya: jangan memainkan gimic sama dengan yg diajarkan saat kita beli gimic, karena akan sangat mudah di heckler, kan toko2 sulap sudah banyak, jadi sudah banyak orang tau tentang gimic apa lagi kalo orang tsbt membelinya, cari cara untuk memainkan gimic berbeda dengan apa yg diajarkan biasanya di tempat jual gimic

5. sering2 share pengalaman dngan sesama pesulap: ini penting karena pengalaman setiap orang berbeda2 dalam setiap perform, kita bisa belajar sebelum kita sendiri mengalami pengalaman tersebut

sumber: forum sulap

0 komentar:

Posting Komentar

tulis komentarnya yah...

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites